Sunday, August 8, 2010

10 x 10 = cwepeekk deeehhh

melihat sampai rasanya mata lelah
mencari sampai bingung apa lagi yang harus dicari
berpikir sampai penat
berharap sampai tak ada lagi yang bisa diharapkan
berjalan tak tentu sampai hilang arah...

ingin istirahat
ingin hening yang damai
semua berada ditempatnya
ingin tenang
ingin tersenyum

lalu berpaling
pada secercah sinar yang
mungkin bisa membantu menghidupkan asa
menanti sebuah uluran kasih
lalu menanti jam dinding berputar

tik tok tik tok tik tok...
rasanya ingin ku dorong saja jarum jam ini
supaya semua cepat selesai...


No comments:

Karmila oleh Farid Hardja

Ku kenal dikau lalu jatuh cinta bagai pertama Dan ku cumbu dikau penuh kasih mesra bagai cerita Kau berulangtahun, ku tuang minuman ke dal...